detikInetSelasa, 15 Feb 2022 05:40 WIB Ilmuwan Deteksi Gempa 'Gaib' Picu Tsunami 10.000 Km Sebuah studi terbaru mengungkapkan ada tsunami berskala besar yang mampu melaju sejauh 10.000 km yang bersumber dari gempa besar, namun tidak terdeteksi.