detikNewsKamis, 12 Des 2024 14:34 WIB Diduga Rem Blong, Truk Kontainer Tabrak Gudang di Boyolali Sebuah truk kontainer bermuatan biji plastik menabrak gudang di Jalan Solo-Semarang, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (12/12). Gudang tersebut pun rusak berat.