detikJatengSelasa, 14 Jun 2022 17:33 WIB Ini Lho Bus Dengan Trayek Terjauh, Jaraknya Hampir 3.000 KM Perusahaan otobus (PO) ALS (Antar Lintas Sumatera) memiliki trayek terjauh dengan jarak hampir 3.000 kilometer, tepatnya 2.839 kilometer. Ini dia rutenya.