
Lihat Lebih Dekat Mobil Listrik Konsep Garapan Toyota dan BYD
Toyota resmi memperkenalkan mobil listrik konsepnya yang dirancang bersama perusahaan otomotif China, BYD. Yuk lihat lebih dekat wujudnya.
Toyota resmi memperkenalkan mobil listrik konsepnya yang dirancang bersama perusahaan otomotif China, BYD. Yuk lihat lebih dekat wujudnya.
Dinamakan Toyota Sport Crossover Concept, mobil listrik ini diperkenalkan untuk pertama kalinya di Eropa. Mobil ini akan memasuki jalur produksi pada 2025.