
Polda Bali Bebaskan Model Tori Hunter yang Ngaku Diperas Polisi karena Bipolar
Selebgram itu sempat ditahan 4 hari di Polda Bali terkait kasus obat-obatan terlarang, namun akhirnya dibebaskan.
Selebgram itu sempat ditahan 4 hari di Polda Bali terkait kasus obat-obatan terlarang, namun akhirnya dibebaskan.
Selebgram itu sempat ditahan selama 4 hari terkait kepemilikan obat terlarang di Indonesia. Lantas bagaimana penjelasan dari Polisi dan pengacara Tori?
Firma Hukum Legal Nexus ikut angkat bicara soal tuduhan pemerasan yang dilontarkan selebgram Tori Ann Lyla Hunter.
Model dan selebgram asal Australia ini jadi kontroversi setelah penangkapannya di Bali terkait kepemilikan obat-obatan terlarang. Kini Tori menggalang dana.
Bea-Cukai Ngurah Rai menyebut Tori Hunter membawa obat-obatan yang mengandung dexamphetamine dan diazepam.
Firma hukum di Bali membantah klaim pemerasan yang disampaikan seorang influencer media sosial dan model asal Adelaide, Australia, Tori Ann Lyla Hunter.