detikNewsJumat, 13 Okt 2017 16:21 WIB
Dukung Gugatan UU Pemilu di MK, Tommy Soeharto Mau Nyapres?
Tommy Soeharto berharap Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan pasal presidential threshold di UU Pemilu.
detikNewsJumat, 13 Okt 2017 16:21 WIB
Tommy Soeharto berharap Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan pasal presidential threshold di UU Pemilu.
detikNewsJumat, 13 Okt 2017 14:50 WIB
Ketua Dewan Pembina Partai Berkarya Tommy Soeharto menemui kader partainya di Masjid At-Tin, Jaktim.
detikNewsJumat, 13 Okt 2017 11:10 WIB
Partai Berkarya, yang didirikan Tommy Soeharto, optimistis menembus 5 besar dalam Pemilu 2019.
detikNewsJumat, 13 Okt 2017 10:49 WIB
Partai Berkarya resmi mendaftarkan diri sebagai peserta Pemilu 2019. Setelah mendaftar, jajaran Berkarya akan menemui sang Ketua Dewan Pembina, Tommy Soeharto.
detikHotSenin, 02 Okt 2017 11:36 WIB
Tata Regita Cahyani eks istri Tommy Soeharto sebelumnya menghebohkan jagat hiburan dengan memacari aktor Hollywood. Apa kabar mereka?
detikNewsMinggu, 01 Okt 2017 10:38 WIB
Tommy Soeharto setuju usulan Presiden Jokowi untuk membuat ulang film 'G30S/PKI', dengan syarat tidak merubah substansinya karena merupakan fakta sejarahnya.
detikNewsMinggu, 01 Okt 2017 10:24 WIB
Tommy Soeharto ikut meramaikan car free day (CFD) Jalan Slamet Riyadi, Solo, Minggu (1/10/2017). Dia mengaku hanya jalan-jalan.
detikNewsMinggu, 24 Sep 2017 14:27 WIB
Putra Presiden RI ke-2 Hutomo Mandala Putra atau Tommy Soeharto ikut mengomentari soal pemutaran film G30S/PKI. Menurut Tommy, itulah sejarah yang sebenarnya.
detikNewsMinggu, 24 Sep 2017 14:06 WIB
Pangeran Cendana Tommy Soeharto untuk pertama kali lari pagi di CFD. Warga yang kenal sosok Putra Presiden RI ke-2 itu pun langsung minta selfie.
detikNewsMinggu, 24 Sep 2017 12:21 WIB
Hutomo Mandala Putra alias Tommy Suharto masih enggan bicara soal persiapan Pilpres 2019. Tommy kini memiliki kendaraan politik yaitu Partai Berkarya.