detikFinanceSelasa, 16 Nov 2021 11:09 WIB Resmikan Tol Serang-Rangkasbitung, Jokowi Targetkan 3 Ruas Rampung 2023 Jokowi meresmikan Jalan Tol Serang-Panimbang Seksi 1, ruas Serang-Rangkasbitung. Ia menyebut infrastruktur digenjot untuk bersaing dengan negara lain.