detikNewsKamis, 06 Feb 2020 19:31 WIB Pandaan-Malang Disiapkan Jadi Tol Ramah Lingkungan Pertama di Indonesia PT Jasa Marga berupaya menyabet sertifikasi Green Toll Road untuk ruas Pandaan-Malang. Agar tercapai, pengguna tol diharapkan tak membuang sampah sembarangan.