detikNewsKamis, 11 Nov 2021 11:54 WIB Kemacetan Panjang di Tol Kunciran Saat Pemberlakuan Tarif Tol Kemacetan panjang terjadi di exit Tol Kunciran-Benda Utama sekitar pukul 08.00 WIB. Menurut Jasa Marga, kemacetan ini karena pemberlakuan tarif tol baru.