detikFoodSabtu, 25 Mei 2019 11:33 WIB Banjir Pelanggan, Omzet Penjual Kue Kering Lebaran Ini Naik 3 Kali Lipat! Sudah ada lebih dari 20 tahun di Pasar Jatinegara, toko kue ini hadirkan puluhan jenis kue kering. Karena murah dan enak, toko itu tak pernah sepi pengunjung.