
Ekonomi Menggeliat Lagi, Emiten Kapal Laut Pede Bidik Pendapatan Rp 5 T Sepanjang 2023
Emiten penyedia layanan transportasi laut PT TEMAS Tbk menargetkan pendapatan jasa pada tahun 2023 akan meningkat sebesar 10,45% menjadi Rp 5,39 triliun.
Emiten penyedia layanan transportasi laut PT TEMAS Tbk menargetkan pendapatan jasa pada tahun 2023 akan meningkat sebesar 10,45% menjadi Rp 5,39 triliun.
Emiten bidang penyedia layanan transportasi laut dan jasa pendukungnya, TEMAS Tbk (TMAS) akan mendorong peningkatan produktivitas dan volume angkutan di 2022.