detikNewsRabu, 03 Mar 2021 16:38 WIB d'Rooftalk: 'Dugaan Rasuah Nurdin Abdullah' Kasus dugaan suap yang menjerat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Nurdin Abdullah mengagetkan sejumlah pihak dan menuai perhatian publik.