
Do's and Don'ts Beli Rumah Subsidi, Jangan Sampai Keliru
Mau beli rumah subsidi? Pastikan Anda memenuhi syarat dan pilih pengembang terdaftar. Ketahui juga hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan setelah membeli.
Mau beli rumah subsidi? Pastikan Anda memenuhi syarat dan pilih pengembang terdaftar. Ketahui juga hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan setelah membeli.
Berikut hal yang harus diperhatikan saat beli rumah subsidi.
Beli rumah subsidi bisa menjadi solusi bagi kamu yang ingin punya hunian dengan harga terjangkau. Namun, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.