detikNewsSabtu, 17 Mar 2018 17:13 WIB Tipikor Polda Jatim Selidiki Pengadaan Ambulans Desa di Jember Tim Tipikor Polda Jatim mendatangi kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Jember. Mereka menindaklanjuti laporan masyarakat terkait pengadaan ambulans desa.