SepakbolaMinggu, 21 Jul 2019 00:41 WIB Laga Ujicoba: Timnas U-19 Kalahkan Deltras 1-0 Timnas Indonesia U-19 kembali meraih kemenangan dalam laga ujicoba. Menghadapi Deltras Sidoarjo, Garuda Muda menang tipis 1-0.