detikSportSelasa, 05 Nov 2024 13:15 WIB
Timnas Basket RI Jalani 4 Uji Coba Sebelum Kualifikasi Asia Cup 2025
Timnas basket Indonesia akan menjalani empat uji coba sebelum melakoni babak kualifikasi FIBA Asia Cup 2025 di Korea Selatan pada 21 November 2024.












































