detikNewsSabtu, 07 Agu 2021 18:15 WIB Dokter Tigor Silaban, Pejuang Kesehatan di Papua Meninggal Akibat Corona Dokter Tigor Silaban, yang telah mengabdikan diri di Bumi Cenderawasih sejak 1979, meninggal dunia akibat Corona (COVID-19).