detikNewsSabtu, 04 Apr 2020 15:27 WIB Sebuah Rumah di Surabaya Roboh, 2 Orang Tewas Sebuah bagian belakang rumah di Jalan Ketintang Barat II, Gayungan roboh. Dua orang tewas tertimpa tembok rumah.