detikNewsKamis, 21 Nov 2019 11:41 WIB Seorang Pria di Situbondo Tewas Setelah Petasan yang Dibuatnya Meledak Sunanto, seorang pembuat petasan di Situbondo ditemukan tewas. Pria 29 tahun itu tewas terkena ledakan petasan yang dibuatnya sendiri.