detikFoodMinggu, 15 Nov 2020 12:00 WIB 5 Tempat Makan Dim Sum yang Hits di Jakarta Tempat makan dim sum yang hits ini bisa kamu kunjungi di akhir pekan. Interiornya kekinian dengan suguhan ragam dim sum nikmat.