detikFoodSabtu, 28 Mar 2020 07:00 WIB Klaim Telur Rebus Cegah Corona, Ini Cara Merebus dan Mengupas Telur Konsumsi telur rebus ramai disebut bisa cegah virus corona. Di balik klaim itu, telur rebus adalah olahan telur sederhana yang perlu dibuat dengan trik tepat.