detikJabarKamis, 22 Sep 2022 15:07 WIB Usai Harga BBM, Tarif Air Bersih di Cimahi juga Bakal Naik Warga di Cimahi dan KBB mesti mengencangkan ikat pinggang lagi. Usai kenaikan BBM, kini warga dihadapkan pada kenaikan tarif air minum.