detikFinanceSenin, 24 Sep 2018 12:54 WIB
Menjajal Aspal Mulus Menuju Perbatasan RI-Papua Nugini
Hari pertama menginjakkan kaki di Papua, tim Tapal Batas detikcom ingin langsung mengunjungi salah satu beranda Indonesia yang berbatasan dengan Papua Nugini.












































