detikNewsJumat, 01 Apr 2022 10:37 WIB Kembali Dibuka, Begini Kondisi Terminal 1 Bandara Soetta Pagi Ini Terminal 1 Bandara Soetta Tangerang kembali dibuka untuk melayani kedatangan dan keberangkatan penumpang. Terminal sempat ditutup karena pandemi COVID-19.