detikNewsRabu, 06 Des 2017 17:04 WIB
Jokowi di Sidang Kabinet: Konsentrasi Jangan Terganggu Tahun Politik
"Jangan sampai karena tahun politik, konsentrasi kita menjadi terganggu. Ini yang perlu kita garis bawahi," kata Jokowi.












































