detikInetJumat, 04 Okt 2024 11:02 WIB Video NASA Temukan Suar Matahari Kelas X9, Diklaim Terkuat dalam Siklusnya Observatorium Dinamika Surya milik NASA menangkap suar matahari kelas X9 pada Kamis (3/10). X9 diklaim terkuat dalam siklus Matahari ini.