detikHikmahMinggu, 09 Apr 2023 06:00 WIB Surga Ma'wa, Tempat bagi Orang yang Mampu Menahan Nafsu Surga Ma'wa adalah surga yang berada pada tingkat keempat. Surga ini dihuni orang yang mampu menahan hawa nafsu.