detikInetKamis, 13 Okt 2022 08:45 WIB Microsoft Umumkan Surface Pro 9 dan Surface Laptop 5, Spek Lebih Ngebut Microsoft resmi mengumumkan Surface Pro 9 dan Surface Laptop 5. Keduanya bawa peningkatan spesifikasi yang menjanjikan performa lebih ngebut dari pendahulunya.