detikNewsRabu, 28 Nov 2018 16:51 WIB Lepas Landas, Pesawat Twin Otter Tergelincir di Bandara Juanda Pesawat milik maskapai Airfast tipe Twin Otter tergelincir di Bandara Juanda. Pesawat kecil tujuan Surabaya-Bawean tersebut saat itu ditumpangi lima penumpang.