detikSumutMinggu, 08 Des 2024 17:01 WIB 16 Rumah Terbakar di Dekat Pasar Simpang Limun Medan 16 rumah terbakar di dekat Pasar Simpang Limun, Kota Medan hari ini. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran tersebut.