detikNewsSelasa, 04 Feb 2025 12:28 WIB
Istana Imbau Pengecer LPG 3 Kg Daftar Aplikasi Resmi Agar Jadi Sub Pangkalan
Pengecer kembali diperbolehkan menjual LPG 3 Kg usai adanya instruksi Presiden Prabowo Subianto. Istana memastikan tak ada lagi kesulitan mendapatkan LPG 3 Kg










































