detikNewsRabu, 18 Jan 2023 16:47 WIB Penyuap Eks Rektor Unila Kasus Suap Maba Divonis 1,4 Tahun Bui Andi Desfiandi, terdakwa penyuap eks Rektor Unila, Prof Karomani dalam kasus suap maba (mahasiswa baru) divonis 1,4 tahun penjara. Andi terbukti melakukan suap.