
Fakta-fakta Suami Bunuh Istri di Aceh yang Baru 3 Minggu Nikah
Simak fakta-fakta pria bunuh istri yang baru nikah 3 minggu di Gayo Lues, Aceh. Korban ditemukan tewas dengan 23 luka tusuk dan memar di pinggir jalan.
Simak fakta-fakta pria bunuh istri yang baru nikah 3 minggu di Gayo Lues, Aceh. Korban ditemukan tewas dengan 23 luka tusuk dan memar di pinggir jalan.
Kasmurni (32) diduga dibunuh oleh suaminya MR (26). Polisi mengatakan keduanya menikah baru selama tiga minggu.