
Penumpang KRL Senang Stasiun Tambun Kini Punya Tangga Penyeberangan
Penumpang KRL terbantu dengan fasilitas baru di Stasiun Tambun yang selesai direvitalisasi. Penumpang kini lebih mudah menyeberang stasiun usai turun dari KRL.
Penumpang KRL terbantu dengan fasilitas baru di Stasiun Tambun yang selesai direvitalisasi. Penumpang kini lebih mudah menyeberang stasiun usai turun dari KRL.
Stasiun Tambun telah selesai direvitalisasi dan sudah dioperasikan sejak akhir pekan kemarin. Begini wajah baru Stasiun Tambun.
PT KAI Commuter meningkatkan layanan pengguna untuk memberikan pelayanan lebih baik lagi khususnya di stasiun keberangkatan. Dalam hal ini Stasiun Tambun.
Kemacetan terjadi di underpass Stasiun Tambun, Kabupaten Bekasi, pagi ini. Warga mengeluh dan resah kemacetan kerap terjadi setiap pagi.
Dalam menunjang pengoperasian stasiun Manggarai, beberapa stasiun besar di jalur Manggarai - Cikarang akan dioperasikan untuk Kereta Api (KA) jarak jauh.
Pengembangan Stasiun Tambun, Kabupaten Bekasi, tak kunjung rampung. Saat menunggu kereta, para penumpang terpaksa berjemur di peron yang tak beratap.