detikNewsSabtu, 06 Mar 2021 20:18 WIB Viral Balapan 'Starling' di Jalan Thamrin, Polisi Cek Kebenarannya Viral 'starling' balapan di Jalan MH Thamrin, Jakpus. Mereka balapan pada malam hari dan masih banyak kendaraan yang melintas ketika 'starling' ini balapan.