
Pria dengan Sperma Sehat Berumur Panjang, Usia Bisa Bertambah Hingga 3 Tahun
Sebuah penelitian di Denmark menemukan bukti bahwa pria yang menjaga kesehatan sperma bisa berumur lebih panjang. Bahkan bisa bertambah hingga tiga tahun.
Sebuah penelitian di Denmark menemukan bukti bahwa pria yang menjaga kesehatan sperma bisa berumur lebih panjang. Bahkan bisa bertambah hingga tiga tahun.
Kesuburan pria ditentukan oleh kualitas sperma. Dokter urologi menjelaskan ciri sperma sehat, bisa dilihat dari warnanya. Seperti apa?
Laki-laki yang memiliki sperma sehat ternyata bisa dilihat dari kebiasaan dan bentuk tubuhnya. Ini penjelasannya.
Sperma yang sehat biasanya ditandai dengan kemampuan membuahi sel telur wanita. Lantas, seperti apa ciri-cirinya? Simak berikut ini.
Tingkat kesuburan seorang pria dapat dipengaruhi banyak hal, salah satunya kualitas sperma. Inilah 6 strategi agar sperma semakin berkualitas.
Komika Babe Cabita sempat terkejut ketika mendengar hasil pemeriksaan spermanya yang 97 persen rusak. Sebab, ia tidak merasakan ada yang janggal dari spermanya.
Sudah menjadi rahasia umum, asupan makanan bisa mempengaruhi kualitas sperma. Lantas biar kualitas sperma semakin jos, makanan apa saja yang direkomendasikan?
Kesuburan sperma penting bagi pasutri yang ingin memiliki momongan. Untuk meningkatkan kualitas kesuburannya, ini pola makan yang cocok untuk bapak-bapak.
Saat ejakulasi, pria akan mengeluarkan air mani yang berupa sperma. Namun, tahukah kamu berapa lama sperma bertahan hidup di luar tubuh? Simak penjelasannya.
Bukan hanya jumlah sperma saja, daya tahan sperma juga dibutuhkan agar berhasil membuahi sel telur. Ada tujuh makanan yang bikin sperma jadi lincah dan tokcer.