detikHealthRabu, 24 Mar 2021 09:48 WIB Apa Itu Kateter Urine? Berikut Penjelasan Fungsinya Kateter adalah selang fleksibel yang digunakan untuk menguras kandung kemih. Sebagian pasien yang dirawat biasanya menjalani prosedur pemasangan kateter.