
Berangkat ke Bosnia Malam Ini, Mitfah Selangkah Gabung Tuzla
Akhirnya ada juga kepastian Miftah Anwar Sani berangkat ke Bosnia & Herzegovina. Mitfah berangkat Sabtu (27/2) malam WIB dan gabung FK Sloboda Tuzla.
Akhirnya ada juga kepastian Miftah Anwar Sani berangkat ke Bosnia & Herzegovina. Mitfah berangkat Sabtu (27/2) malam WIB dan gabung FK Sloboda Tuzla.
Miftah Anwar Sani akan bergabung dengan klub Liga Primer Bosnia FK Sloboda Tuzla. Ia dijadwalkan berangkat ke Bosnia dan Herzegovina, Sabtu (27/2/2021).