detikNewsJumat, 14 Jun 2019 15:55 WIB KSAU Resmikan 2 Skadron Baru di Wilayah Timur Indonesia KSAU meresmikan dua skadron udara di wilayah timur Indonesia. Dua skadron udara ini diharapkan untuk pemerataan kekuatan hingga menekan disparitas harga.