detikTravelJumat, 24 Mar 2023 13:44 WIB Pakai SingapoRewards, Bisa Nikmati Tempat Wisata Gratis di Singapura Singapore Tourism Board telah meluncurkan SingapoRewards. Program ini menawarkan aktivitas gratis di Singapura untuk wisatawan internasional.