
Wisuda Kaesang Dihadiri Presiden dan Menteri Pendidikan Singapura
Presiden dan menteri pendidikan Singapura menghadiri wisuda Singapore University of Social Sciences (SUSS). Salah satu wisudawan adalah Kaesang.
Presiden dan menteri pendidikan Singapura menghadiri wisuda Singapore University of Social Sciences (SUSS). Salah satu wisudawan adalah Kaesang.
Putra Jokowi, Kaesang Pangarep, hari ini diwisuda di Singapura. Dia lulus dari Singapore University of Social Sciences, ini profilnya.