
Lagu Duet Sidney Mohede dan Andi Rianto Digarap di Budapest
Pandemi nyatanya tidak menyurutkan semangat berkarya dari Sidney Mohede dan Andi Rianto. Bahkan keduanya berkolaborasi melahirkan sebuah single yang sukses.
Pandemi nyatanya tidak menyurutkan semangat berkarya dari Sidney Mohede dan Andi Rianto. Bahkan keduanya berkolaborasi melahirkan sebuah single yang sukses.
Karya baru Sidney Mohede dan Andi Rianto mendapat sambutnya yang begitu baik. Lagu berjudul Only You hasil kolaborasi mereka mampu memuncaki tangga lagu iTunes.