detikSumutSenin, 24 Feb 2025 19:20 WIB
            
            Tipu Ratusan Pencari Kerja-Gasak Rp 140 Juta, 2 Wanita di Batam Ditangkap
Polresta Barelang menangkap dua perempuan, AW dan ST, yang menipu 140 pencari kerja dengan total kerugian Rp 140 juta melalui lowongan fiktif.










































