
Ratusan Seniman Lamongan Pentaskan Ludruk Lakon Sarip Tambak Oso Usai Divaksin
Seniman dan budayawan Lamongan menggelar ludruk di depan kantor Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud). Ini dilakukan setelah mendapat vaksinasi.
Seniman dan budayawan Lamongan menggelar ludruk di depan kantor Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud). Ini dilakukan setelah mendapat vaksinasi.
Sepak terjang Sarip Tambak Oso menjadikannya buronan bertahun-tahun pemerintah kolonial. Berbagai cara dan sayembara menangkap hidup atau mati Sarip diadakan.
Kisah Sarip Tambak Oso begitu populer di masyarakat khususnya dalam lakon ludruk Jatim. Namun minimnya catatan sejarah membuatnya jadi sosok yang simpang siur.
Sarip Tambak Oso adalah ikon populer warga Jawa Timur, khususnya Surabaya dan Sidoarjo. Sosoknya dikisahkan sebagai jawara pembela rakyat kecil yang tertindas.
Sarip Tambak Oso merupakan ikon populer bagi masyarakat Jawa Timur. Khususnya Surabaya dan Sidoarjo.