detikTravelKamis, 06 Jul 2017 09:05 WIB
Ini Dia Bus Double Decker Bintang Lima, Keren Nggak?
Bus dengan fasilitas tempat tidur atau sleeper bus menjadi opsi transportasi bagi traveler. Di AS, malah ada Bus Double Decker bintang lima. Keren!











































