
Warga di Pinrang Keluhkan Sampah Menumpuk Nyaris Tutupi Jalan, Bau Menyengat
Warga di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel) menyoroti kondisi sampah yang menggunung hingga menutupi setengah badan jalan dan berbau menyengat.
Warga di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel) menyoroti kondisi sampah yang menggunung hingga menutupi setengah badan jalan dan berbau menyengat.
Sampah menggunung di irigasi Kelurahan Pangkabinanga membuat warga resah karena bau tak sedap yang ditimbulkannya. Sejumlah warga pun turun tangan membersihkan.
Volume sampah yang berada di sejumlah titik di Kabupaten Bandung menggunung. Kendala di TPA Sarimukti jadi penyebab.