detikTravelRabu, 10 Nov 2021 21:00 WIB Hamparan Sampah di Pegunungan Himalaya Tumpukan sampah menggunung di negara bagian Himachal Pradesh, India jadi ancaman ekologis. Volume sampah di pegunungan Himalaya terus meningkat setiap tahun.