detikFoodKamis, 05 Okt 2023 12:00 WIB 5 Sambal Bakar Ini Pedasnya Bikin 'Gobyos', Nikmat Buat Makan Siang Tempat makan sambal bakar bisa menjadi rekomendasi buat makan siang nikmat. Pedasnya sambal ini bisa dipadukan dengan lauk ayam hingga ikan goreng yang gurih.