detikNewsSenin, 19 Okt 2020 21:00 WIB Penyelundupan 1,2 Kg Sabu Asal Malaysia di Dalam Power Bank Digagalkan Penyelundupan 1,2 kg sabu dari Malaysia ke Madura digagalkan. Sabu tersebut diselundupkan ke dalam power bank.