
DPR Sahkan RUU Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan
RUU Karantina HIT mengatur tentang penyelenggaraan karantina yang dikoordinasikan dalam suatu badan untuk perlindungan sumber daya hayati.
RUU Karantina HIT mengatur tentang penyelenggaraan karantina yang dikoordinasikan dalam suatu badan untuk perlindungan sumber daya hayati.
"UU karantina ini memperketat setiap produk impor yang masuk. UU Karantina ini justru memperketat masuknya suatu barang ke dalam negeri," kata Ketua Panja.
Massa dari Pemuda Serikat Petani Indonesia yang berdemo di depan gedung DPR juga menolak RUU Karantina, yang masuk dalam agenda sidang paripurna hari ini.
Pemuda Serikat Petani Indonesia menggelar aksi tolak RUU Sistem Budi Daya Pertanian Berkelanjutan hingga RUU Karantina Hewan di depan gedung DPR, Jakarta.
DPR akan menggelar rapat paripurna untuk membahas enam rancangan undang-undang (RUU). Apa saja?